Untuk Info LM: (021) 4586-3943, (021) 4586-3945
Untuk Info Valas: (021) 4586-3788, (021) 4586-3789
Pertemuan FOMC Meeting yang dilaksanakan hari ini memiliki kesimpulan bahwa the Fed tidak akan mengubah suku bunganya. Suku bunga tetap berada di angka 5.5%.
Dengan tidak berubahnya suku bunga ini, emas mengalami penguatan, diikuti oleh berbagai aset instrumen investasi lainnya seperti saham dan cryptocurency. Selain itu suku bunga yang tidak berubah ini juga membawa dampak negatif bagi indeks mata uang US Dollar dan juga imbal hasil obligasi Amerika.
The Fed berencana untuk melakukan penurunan suku bunga sebanyak 3x pada tahun 2024 ini, dan masih ada spekulasi bahwa penurunan sukubunga ini baru akan dimulai pada bulan Juni 2924.
Harga emas sendiri menguat sebanyak 0.88% dan berhasil menembus angka $2.222,39 per oz.
Sumber : KitcoNews